Pelatihan Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah pada Karang Taruna Kelurahan Proyonanggan Selatan Batang

Main Article Content

Authors

    Nur Fidia( 1 ) Dian Alvianita( 2 ) Naelu Sa’adah( 3 )

    (1) UIN KH.Abdurahman Wahid | Indonesia
    (2) UIN KH.Abdurahman Wahid | Indonesia
    (3) UIN KH.Abdurahman Wahid | Indonesia

Abstract

Manajemen merupakan proses pemanfaatan sejumlah sumber daya organisasi untuk mencapai tujuan tertentu melalui proses perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, dan pengendalian. Manajemen keuangan organisasi berarti kegiatan perencanaan, pengelolaan, penyimpanan, serta pengendalian dana dan asset yang dimiliki oleh suatu organisasi. Unit Kegiatan Mahasiswa sendiri merupakan wadah yang menjadi tempat berhimpunnya mahasiswa dengan kesamaan minat, hobi, kegiatan, dan kreativitas. Sebagian pengurus organisasi masih sangat asing dengan yang namanya manajemen keuangan, akibatnya banyak maslah terkait keuangan yang timbul dikemudian hari. Pengelolaan dalam suatu organisasi harus direncanakan secara matang dan pengetahuan mengenai keuangan manajemen saat ini sangat diperlukan terutama bagi mahasiswa milenial. Tujuan dari dilaksanakan pengabdian ini adalah dengan untuk meningkatkan pengetahuan manajemen keuangan dalam suatu organisasi. Dengan cara memberikan pelatihan tentang penyusunan laporan keuangan dalam organisasi, dan memberikan edukasi kepada para pengurus UKM mengenai pentingnya manajemen keuangan dalam berjalannya suatu organisasi. Berdasarkan hasil pelaksanaan pengabdian yang sudah dilakukan tentang peningkatan pengetahuan “Manajemen Keuangan” bagi mahasiswa UKM UIN KH. Abdurrahman Wahid bisa disimpulkan bahwa sebagian mahasiswa sudah memahami mengenai manajemen keuangan. Mereka mengatakan bahwa manajemen keuangan merupakan ilmu yang harus dimiliki untuk bekal kita dimasa depan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Fidia, N. ., Alvianita, D. ., & Sa’adah, N. . (2023). Pelatihan Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah pada Karang Taruna Kelurahan Proyonanggan Selatan Batang. Abdi Dharma, 3(1), 54–61. https://doi.org/10.31253/ad.v3i1.1282
Section
Articles

Abstract views: 135 / PDF downloads: 157