Pengaruh Peningkatan Gaji, Insentif, Dan Penghargaan Terhadap Loyalitas Karyawan Pada PT. Senyum Pesona Timur
Keywords:
Peningkatan Gaji, Insentif, Penghargaan, Loyalitas KaryawanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh peningkatan gaji, insentif, dan penghargaan terhadap loyalitas karyawan pada PT. Senyum Pesona Timur. Pada sampel penelitian berjumlah 100 responden. Teknik pengujian data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji validitas, uji realibilitas demgam alpha cronbach’s. Uji analisis regresi linear berganda, uji R, uji T, dan uji F untuk menguji hipotesis penelitian.
Hasil uji regresi linear berganda diperoleh persamaan Y = 2,535 + 0,130 X1 + 0,357 X2 + 0,460 X3.
Hasil penelitian uji hipotesis menggunakan uji T dan uji F, dimana ttabel (1,66088) harus lebih kecil dari thitung dan ftabel (2,70) harus lebih kecil fhitung maka variabel tersebut dapat dikatakan berpengaruh. Hasil uji F menyatakan seluruh variabel berpengaruh dengan fhitung 135,039 dan tingkat kesalahan 5% (a = 0,05) hasil signifikasi 0,000 < a = 0,05.
Analis Koefisien Determinasi (R2) peningkatan gaji, insentif, dan penghargaan terhadap loyalitas karyawan PT. Senyum Pesona Timur memperoleh adjusted R square sebesar 0,802 (80,2%) diartikan adanya pengaruh peningkatan gaji, insentif, dan penghargaan secara stimultan terhadap Loyalitas Karyawan sebesar 19,8% dan sisanya 80,2%