Pengaruh Pemahaman Akuntansi, Kepercayaan Terhadap Aparat Pajak, Manfaat Yang Dirasakan, Persepsi Atas Efektifitas Sistem Perpajakan Dan Tingkat Penghasilan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Menjalankan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm

Penulis

  • Trida Trida Universitas Buddhi Dharma
  • Jenni Jenni Universitas Buddhi Dharma
  • Salikim Salikim Universitas Buddhi Dharma

DOI:

https://doi.org/10.31253/aktek.v12i2.495

Kata Kunci:

Pemahaman Akuntansi, Persepsi Atas Efektifitas Sistem Perpajakan, Kepercayaan Terhadap Aparat Pajak, Perubahan Tarif Pajak, Manfaat Yang Dirasakan Wajib Pajak, Tingkat Penghasilan

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Pemahaman Akuntansi, Kepercayaan Terhadap Aparat Pajak, Perubahan Tarif Pajak, Manfaat Yang Dirasakan Wajib Pajak,Persepsi Atas Efektifitas Sistem Perpajakan dan Tingkat Penghasilan berpengaruh terhadap Kepatuhan Pemilik UMKM Dalam Memiliki NPWP di Kota Tangerang. Data penelitian berupa data primer yaitu kuesioner yang menggunakan teknik Purposive Sampling dengan jumlah sampel 200 responden. Data diolah dengan menggunakan SPSS 23, dengan melakukan analisis statistik deskirptif, uji kualitas data, analisis regresi dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman akuntansi berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan Wajib Pajak, kepercayaan terhadap aparat pajak tidak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan Wajib Pajak, perubahan tarif pajak tidak berpengaruh signifikan terhadap terhadap kepatuhan Wajib Pajak, manfaat yang dirasakan wajib pajak tidak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan Wajib Pajak, persepsi atas efektifitas sistem perpajakan tidak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak, perubahan tarif pajak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2020-12-29

Cara Mengutip

Trida, T., Jenni, J., & Salikim, S. (2020). Pengaruh Pemahaman Akuntansi, Kepercayaan Terhadap Aparat Pajak, Manfaat Yang Dirasakan, Persepsi Atas Efektifitas Sistem Perpajakan Dan Tingkat Penghasilan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Menjalankan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm. AKUNTOTEKNOLOGI, 12(2), 25–36. https://doi.org/10.31253/aktek.v12i2.495