Perancangan Sistem Informasi Pendaftaran Peserta Ibadah Onsite Di GKI Serpong Dimasa Pandemi Berbasis Web
DOI:
https://doi.org/10.31253/algor.v4i1.1508Kata Kunci:
Website, Gereja, Pendaftaran, Ibadah, WaterfallAbstrak
Semenjak adanya pandemi virus corona, kegiatan beribadah di GKI Serpong menjadi terbatas, termasuk terbatasnya jumlah jemaat yang bisa datang beribadah di gereja. Sedangkan untuk membatasi jumlah jemaat yang hadir, GKI Serpong menggunakan sistem pendaftaran dengan menggunakan Google Form. Sistem Google Form untuk pendaftaran yang digunakan tidak efektif dan efisien, dikarena fitur-fitur yang diberikan oleh Google Form terlalu sedikit, sehinga data jemaat yang dibutuhkan gereja sedikit. Maka perlu dibuatkan sebuah sistem yang jauh lebih baik dalam hal manfaat dalam penggunaannya. Dengan menggunakan metodologi penelitian model Waterfall (Air Terjun), merupakan paradigma rekayasa software yang paling banyak dipakai dan sudah berusia tua. Metode Waterfall mengusulkan pendekatan perkembangan perangkat lunak yang bersifat sistematik dan sekuensial yang dimulai pada tahapan dan kemajuan sistem pada seluruh analisis, desain perancangan, kode, pengujian, dan pemeliharaan. Dengan mengunakan metode Waterfall dalam perancangan sistem pendaftaran, maka sistem yang dibuat jauh lebih mudah dan terarah. Dengan adanya sistem pendaftaran ibadah onsite, GKI Serpong bisa dengan mudah memantau dan membatasi jemaat yang akan hadir ke gereja untuk beribadah, serta jemaat bisa datang lagi beribadah secara onsite di gereja dengan mendaftarkan diri mereka dengan mudah melalui sistem yang dibuat. Sistem yang dibuat juga dapat digunakan gereja untuk banyak event selain ibadah umum seperti ibadah anak, pemuda dan persekutuan yang lainnya di gereja.
Unduhan
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Sandy Yoan, Yakub Yakub
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, the copyright of the article shall be assigned to the journal Algor, Universitas Buddhi Dharma as the publisher of the journal.
Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all forms and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations. The reproduction of any part of this journal, its storage in databases, and its transmission by any form or media, such as electronic, electrostatic, and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media, etc., will be allowed only with written permission from journal Algor.
journal Algor, the Editors, and the Advisory Editorial Board make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions, or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in the journal Tech-E, Universitas Buddhi Dharma are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.