Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Penjualan Bahan Bangunan Berbasis Web Pada Toko Bangunan Daerah Tigaraksa Menggunakan Metode User Accptance Testing
DOI:
https://doi.org/10.31253/algor.v4i2.1526Kata Kunci:
E-Commerce, Toko Bangunan, Tigaraksa, Rapid Application Development, User Acceptance TestingAbstrak
Di zaman sekarang ini, masih banyak usaha menengah seperti toko bangunan yang masih belum menggunakan teknologi, sehingga menyebabkan kecilnya cakupan pemasaran dan penjualan produk dari toko bangunan itu sendiri. Untuk menaikkan cakupan wilayah pemasaran dan penjualan, salah satu caranya adalah dengan memanfaatkan teknologi internet yang cocok diterapkan pada toko bangunan. Membangun toko membutuhkan sistem informasi penjualan online yang berguna bagi pemilik toko dan calon pembeli. Oleh karena itu, dibuatlah suatu sistem informasi penjualan yang tersedia kapan saja, di mana saja tanpa batas waktu dan wilayah, yang disebut dengan e-commerce. Metodologi tahapan pengembangan perangkat lunak yang dipakai dalam penelitian ini menggunakan model Rapid Application Development (RAD). Rapid Application Development (RAD) merupakan metode yang terfokus untuk mengembangkan perangkat lunak dengan cepat, dengan melakukan pengulangan juga pada umpan balik yang juga diulang. Hasil penelitian ini diharapkan dapat membantu memudahkan calon pembeli dalam melakukan pembelian dan dapat membantu pemilik toko bangunan dalam menjual barangnya. User Acceptance Testing (UAT) adalah proses verifikasi untuk memastikan apakah penyelesaian yang dibuat dalam sistem cocok untuk pengguna. Berdasarkan pengujian User Acceptance Testing (UAT) yang telah dilakukan terhadap 30 responden, menunjukkan hasil bahwa kepuasan yang di berikan dari pengunaan website ini adalah 85,3%.
Unduhan
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Dede Kurniawan, Verri Kuswanto
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, the copyright of the article shall be assigned to the journal Algor, Universitas Buddhi Dharma as the publisher of the journal.
Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all forms and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations. The reproduction of any part of this journal, its storage in databases, and its transmission by any form or media, such as electronic, electrostatic, and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media, etc., will be allowed only with written permission from journal Algor.
journal Algor, the Editors, and the Advisory Editorial Board make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions, or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in the journal Tech-E, Universitas Buddhi Dharma are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.