Analisis Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas Untuk Menilai Tingkat Kesehatan Perusahaan Pada Pt. Harapan Jaya Lestarindo Tangerang

Isi Artikel Utama

Penulis

    Tutut Nurul Kharimah( 1 ) Sutandi Sutandi( 2 )

    (1) Universitas Buddhi Dharma | Indonesia
    (2) Universitas Buddhi Dharma | Indonesia

Abstrak

Pada saat ini pentingnya akuntansi keuangan makin disadari oleh setiap perusahaan. Selain untuk mengathui keadaan keuangan suatu perusahaan juga dapat digunakan sebagai pertimbangan untuk mengambil suatu keputusan-keputusan ekonomi oleh suatau perusahaan salah satunya perusahaan jasa


Rasio menggambarkan suatu hubungan atau perimbangan  (mathematical ralationship) antara rasio ini akan dapat menjelaskan atau memberi gambaran kepada penganalisa tentang baik  atau buruknya keadaan atau posisi suatu perusahaan terutama apabila angka rasio tersebut dibandingkan dengan angka rasio perbandingan yang digunakan sebagai standar. Hasil perhitungan rasio likuiditas yaitu current ratio ,test acid ratio dan cash ratio posisi keuangan dikatakan likuid. Rasio solvabilitas yaitu rasio hutang dengan modal sendiri dan rasio hutang dengan aktiva posisi keuangan perusahaan dapat dikatakan solvabel. Rasio rentabilita yaitu gross margin ratio,net margin ratio dan rate of  ROI maka perusahan dikatakan profit. Dan hasil penilaian atau analisis tingkat kesehatan perusahaan maka perusahaan dikatakan sehat.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Kharimah, T. N., & Sutandi, S. (2019). Analisis Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas Untuk Menilai Tingkat Kesehatan Perusahaan Pada Pt. Harapan Jaya Lestarindo Tangerang. Primanomics : Jurnal Ekonomi & Bisnis, 17(2), 91–106. https://doi.org/10.31253/pe.v17i2.176
Bagian
Articles

Abstract views: 574 / PDF downloads: 443

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama