FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN GERAI ALFAMIDI TAMAN ROYAL TANGERANG

Isi Artikel Utama

Penulis

    Eso Hernawan( 1 ) Andy Andy( 2 )

    (1)  | Indonesia
    (2) Universitas Buddhi Dharma | Indonesia

Abstrak

Dari hasil analisa variabel promosi, pelayanan dan harga berpengaruh pada keputusan pembelian konsumen diketahui bahwa pengaruh promosi cukup kuat terhadap keputusan pembelian yaitu sebesar 0,674, pelayanan mempunyai pengaruh cukup kuat pada keputusan pembelian sebesar 0,622, dan harga juga berpengaruh cukup kuat terhadap keputusan pembelian sebesar 0,644.


Pada pengujian secara farsial atau uji t diketahui t hitung promosi sebesar 5.379, t hitung pelayanan sebesar 3.315 dan t hitung harga sebesar 2.520, Jika dibandingkan dengan t tabel sebesar 1.984 maka terdapat pengaruh yang  signifikan dari masing-masing variabel promosi, pelayanan dan harga pada keputusan pembelian konsumen.


Berdasarkan hasil pengujian secara simultan diketahui Fhitung dengan nilai 49.203 dimana nilai tersebut lebih besar dari Ftabel  sebesar 2.71 dengan demikian maka terbukti secara simultan untuk variabel Promosi, Pelayanan dan Harga memiliki pengaruh pada Keputusan Pembelian Konsumen

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Hernawan, E., & Andy, A. (2018). FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN GERAI ALFAMIDI TAMAN ROYAL TANGERANG. Primanomics : Jurnal Ekonomi & Bisnis, 16(3), 1–8. Diambil dari https://jurnal.ubd.ac.id/index.php/PE/article/view/77
Bagian
Articles

Abstract views: 737 / PDF downloads: 593

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 3 > >>